Meningkatkan Traffik Alexa

Respons: 0 comments


www.sambores.blogspot.com

ref#2

Nah pada kesempatan kali ini, aku akan meneruskan postingan yang kemarin yang masih berhubungan dengan widget alexa. Bukan rahasia lagi bahwa alexa rank inilah yang selalu dikejar-kejar oleh kebanyakan para pemilik web atau blog. Kenapa selalu dikejar, karena dari alat ukur inilah kita bisa mengetahui seberapa populer web atau blog yang kita punya. Bisa dilihat dari angka yang tertera pada alexa tersebut,besar atau kecil. Namun ternyata Alexa Rank cukup penting bagi para Blogger yang ingin menjadikan blog-nya sebagai monetize blog karena kebanyakan menggunakan rank Alexa sebagai syarat atau patokan dalam menentukan sebuah website.Beberapa website layanan iklan komersil yang memberikan syarat ranking Alexa dalam batasan tertentu. ReviewMe, Text Link Ads dan Sponsored Reviews adalah 3 diantaranya dan masih banyak lagi. Jikapun kita tidak berkeinginan menggunakan layanan iklan komersil atau tidak ingin menjadikan blog kita sebagai monetize blog, peningkatan ranking Alexa bisa dipandang sebagai upaya untuk melakukan sedikit optimasi yang bisa bermanfaat bagi kwalitas blog.
Seperti diketahui bahwa alexa rank akan membuat peringkat berdasarkan banyaknya pengunjung blog atau web, semakin banyak pengunjung terhadap suatu blog atau web maka alexa rank akan semakin baik dan ini ditandai dengan nilai Alexa Rank yang semakin sedikit


Beberapa Tips untuk Meningkatkan Ranking Alexa menurut referensi yang saya baca, diantaranya :

1. Blogwalking
Ini adalah cara manual yg paling ampuh, setiap blogger pasti melakukannya termasuk ini adalah kunjung mengunjung, tukeran link, Submit Blog ke Search Engine , berkomentar dan membalas komentar apalagi jika berkomentar di blog dofollow.
2. Pasang Alexa Toolbar
Menginstal Toolbar Alexa pada browser katanya akan bisa meningkatkan ranking blog/website kita, karena akan terjadi penambahan ranking point dari Alexa .
3. Bookmark Blog Sebagai Homepage Browser
Setelah menginstal Alexa Toolbar, selanjutnya adalah mem-bookmark blog anda sebagai homepage di komputer yang sering digunakan untuk browsing (baik itu dirumah, dikantor, diwarnet atau dimana saja), makin banyak makin bagus.
4. Pasang Widget Alexa Rank di blog
5. Tulis artikel Tentang Alexa
Tulis artikel tentang Alexa misalnya seperti yang sedang sobat baca ini dan ajak para pembaca untuk men-download Alexa Toolbar.
6. Label atau Kategori Alexa Pada Artikel
Saat membuat artikel tentang Situs Alexa, selalu gunakan label atau kategori dengan keyword : alexa, alexa rank, alexa traffic rank, rangking alexa, dan lain sebagainya. Intinya ada kata 'Alexa' , ini akan membuat senang si tante yang genit ini.
7. Update Blog atau Web Update blog ini akan lebih baik jika berkala atau secara teratur misalnya 3 hari sekali minimal 1 artikel , atau istilahnya telaten
8. Menulis konten yang berhubungan dengan webmaster. Hal ini dapat jatuh dalam kategori domaining dan SEO, dua bidang di mana kebanyakan webmaster akan memiliki Alexa toolbar diinstal. Promosikan konten Anda di situs-situs jaringan sosial dan forum webmaster.
9. Gunakan redirect Alexa di URL website Anda.
10.Memamerkan URL Anda di forum webmaster. Webmaster biasanya memiliki toolbar diinstal. Anda, 11. Mendaftar untuk program pertukaran lalu lintas Alexa seperti http://www.upmyrank.com, jumlah besar pengguna dapat meningkatkan peringkat alexa Anda secara dramatis. Description: Meningkatkan Traffik Alexa Rating: 3.5 Reviewer: SAMBORES ItemReviewed: Meningkatkan Traffik Alexa

No comments:

Post a Comment

Terima Kasih Atas Komentar Anda

Copyright © Bengkel SMK berbagi informasi dan tutorial

Designed By: Habib Blog