Kenapa Orang Sering Berfikiran Negatif

Respons: 1 comments
 http://sambores.blogspot.com/

REF#6

Sering gak sick kamu mengalami yang namanya berpikiran negatif, entah itu tentang apapun. rasanya tiap orang pasti pernah ngalamin masalah ni..
Apa sih negative thinking itu ?
Negative thinking adalah pola atau cara berpikir yang lebih condong pada sisi-sisi negatif dibanding sisi positifnya. Pola pikir ini bisa tampak dari keyakinan atau pandangan yang terucap, cara seseorang bersikap, dan perilaku sehari-hari. Karena sisi negatif lebih dominan, tak mengherankan jika cara pikir ini dipenuhi oleh sikap apriori, prasangka, ketidakpercayaan, kecurigaan, dan kesangsian, yang seringkali tanpa dasar atau tanpa nalar sama sekali.
Pola pikir negatif juga tampak dari cara seseorang memandang atau merespon persoalan, yang seringkali mengabaikan rasionalitas, logika, fakta, atau informasi yang relevan. Misalnya Hal semacam ini bisa didapati dalam kritik-kritik yang sifatnya bertujuan untuk menjatuhkan lawan atau mempermalukan sasaran tembak tertentu..

Trus,.. apa sebabnya negative thinking ?

Negative thinking disebabkan oleh konstruksi persepsi kita berdasarkan sistem keyakinan, cara pandang (paradigma), atau cara kita memahami suatu persoalan. Karena pola pikir ini sifatnya paradigmatis, maka setiap data, fakta, atau informasi akan kita persepsi sesuai dengan paradigma yang kita anut. Jika paradigmanya bersifat konflik, maka yang muncul adalah persepsi-persepsi konfliktual, baik ofensif maupun defensif. Sementara jika paradigmanya adalah harmoni, maka persepsi-persepsi yang dominan pun sifatnya lebih harmonis, menyatukan, mensintesis, dan antikonflik.
Dalam diri semua orang, terkandung sesuatu yang oleh ahli psikologi disebut self defense mechanism yaitu suatu kecenderungan untuk mempertahankan diri dari apa yang kita persepsikan sebagai sesuatu yang menyerang atau berpotensi menghalangi tercapainya keinginan kita. Salah satu pilihan mempertahankan diri itu adalah dengan bersikap ofensif atau menyerang balik si penganca

TIPS....
Berikut ini merupakan tips membiasakan diri agar setiap saat berfikiran positif.
- Tips yang pertama adalah mengurangi informasi negatif. Mungkin anda cenderung lebih sering mendengar berita tentang tragedi mahupun tindak kejahatan, penindasan, penyelewengan dan sebagainya. Tetapi tentang keharmonian, kepedulian, kejujuran dan cinta kasih seringkali luput dari perhatian. Maka mulai saat ini kurangkan informasi tentang hal-hal yang negatif. Pada saat yang sama, konsumsi berita-berita yang membangkitkan optimisme. Ada baiknya jika anda berusaha bergaul hanya dengan orang-orang yang secara pasti memberikan kemasukan positif terhadap cara berfikir.
Ada pendapat mengatakan, " Get around the right people. Associate with
positive, goal-oriented people who encourage and inspire you.
– Bergaulah dengan orang yang tepat. Bekerjasamalah dengan orang yang positif, yang berorientasi kepada hasil, mereka yang membangkitkan semangat dan menginspirasikan banyak perkara kepadamu."
Dengan demikian, lambat-laun cara berfikir anda akan lebih positif.
Tips yang kedua adalah memfokuskan diri hanya kepada perkara-perkara yang
positif. Dalam hal ini anda dituntut untuk lebih mensyukuri kurnia Allah SWT Yang Maha Esa.
Daripada memikirkan tentang sesuatu yang hilang / kurang dalam hidup, akan lebih baik bila anda membuat daftar anugerah Allah SWT Yang Maha Esa yang membuat anda merasa lebih bersyukur.
Contohnya jika anda sedang kesal atas kemalangan yang menimpa, yang mungkin merupakan tayar yang pancit, kesesakan dijalanraya, pekerjaan belum siap, kehilangan dan sebagainya. Daripada terus memikirkan kemalangan itu, apakah tidak sebaiknya anda merenungkan betapa besar anugerah Allah SWT Yang Maha Esa, kerana keajaiban kerja jutaan sel dalam tubuh anda. Anugerah itu memungkinkan anda tetap bernafas, melihat, mendengar, dan sebagainya. Pada saat itulah, anda akan dapat merasakan bahawa kemalangan yang sedang anda alami tidaklah seberapa dibandingkan anugerah Allah SWT Yang Maha Esa. Sehingga anda dapat berfikiran positif lagi dan dapat menyelesaikan pekerjaan dengan baik.
Tips selanjutnya adalah menerima kejadian apa adanya dan menghilangkan kesan negatif atau trauma. Namun jika trauma itu benar-benar sukar dihilang kan, bukan bererti itu merupakan tanda-tanda kelemahan anda. Cubalah sekali lagi memikirkan penyelesaian konstruktif dan melakukan sesuatu yang memudahkan usaha anda melupakan segala trauma atau kesan negatif.
Sebaiknya praktikkan beberapa tips tersebut minimal dalam jangka masa satu
bulan. Pada saat itu anda dapat menilai bahawa cara berfikir akan menentukan apakah anda mampu memperolehi hasil negatif atau positif. Kata Zig Ziglar, seorang pakar motivasi; " It's not the situation, but whether we react ( negative ) or respond ( positive ) to the situation that's important.
– Bukan persoalan situasinya yang tidak tepat, yang terpenting adalah bagaimana kita bertindak-balas atau menyahut / menyambut situasi tersebut."
Pada saat yang sama anda akan dapat menilai apakah benar berfikiran positif
sangat memudahkan anda menjalani kehidupan ini? Setelah itu barulah anda boleh memutuskan samada ingin berfikiran negatif ataukah berfikiran positif sahaja. Saya yakin anda mengerti yang man
Description: Kenapa Orang Sering Berfikiran Negatif Rating: 3.5 Reviewer: SAMBORES ItemReviewed: Kenapa Orang Sering Berfikiran Negatif

1 comment:

Terima Kasih Atas Komentar Anda

Copyright © Bengkel SMK berbagi informasi dan tutorial

Designed By: Habib Blog